21 January 2016

Cara Mengembangbiakkan Tanaman Jeruk Manis



Cara Mengembangbiakkan Tanaman Jeruk Manis secara vegetatif merupakan cara terbaik dan banyak dilakukan, karena dengan cepat dapat menghasilkan buah yang baik. Bibit yang ditanam berupa cangkokan dari batang pohon jeruk. Untuk mencangkok tanaman jeruk ini, harus dipilih pohon induk yang baik dan dewasa. Yang dicangkok adalah cabang atau ranting yang berumur 1-1, 5 tahun dan pertumbuhannya baik. Kemudian kulit cabang atau ranting itu dikelupas atau dikerat melingkar selebar 3 - 5 cm. Hati-hati agar bagian kayu tanaman jeruk tidak tersayat. Bagian kayu itu dibersihkan atau dikikis dengan pisau sampai lendirnya habis dan bersih. Lalu bagian ini ditutup dengan tanah yang subur atau tanah yang telah diberi pupuk. Setelah itu dibalut dengan sabut kelapa, plastik atau ijuk. Balutan itu diikat dengan tali.

Cara Membuat Listrik Dari Jeruk Nipis


 
contoh jeruk nipis yang sudah siap di uji


Jeruk nipis adalah buah masam yang memiliki banyak kandungan vitamin C. Sangking masamnya buah kecil satu ini harus diolah sedemikian rupa agar bisa kita nikmati. Bagi manusia, buah satu ini sangat berguna untuk kesehatan, seperti daya tahan tubuh, sariawan, dll. Namun siapa sangka, jeruk nipis, si buah masam ini mampu menghasilkan listrik. Diambil dari artikelnya Acerid, penulis menemukan bahwa jeruk nipis dapat digunakan sebagai alternative sumber listrik.

Bioetanol dari air kelapa



 
 
 kelapa

   Persiapan bahan baku

 Persiapan bahan baku beragam bergantung pada bahan bakunya, tetapi secara umum bahan yang digunakan adalah air kelapa sebagai bahan utama, sccharomyes cerevisiane, nutrien (NPK dan Urea) dan beberapa reagen untuk analisis.
      Bahan baku yang digunakan
·     Air kelapa 30 liter
·     Ragi 1 ons
·     Urea 2 sdm
·     NPK 1 sdm
·     Air hangat 1 gelas

     Peralatan yang digunakan :